SENYUM MEMBAHAGIAKAN

taukah anda obat termurah saat ini adalah senyum..

ketika kita merasa sedih akibat cobaan. untuk mengobatinya maka tersenyumlah..bayangkan dan rasakan karena di luar sana. masih banyak orang yang kurang beruntung, di mana saat ini masih ada orang yang kekurangan untuk makan.bahkan mungkin saat ini masih ada orang yang tidak makan karena keterbatasan biaya untuk membeli sesuap nasi. dan mungkin masih ada lagi orang-orang di luaran sana.yang tidak punya tempat tinggal, dan untuk malam ini mereke rela tidur di tempat mana saja, asalkan mereka bisa membaringkan badan dan menutup mata meski dingin menyentuh kulit.gatal menusuk kulit. mereka bisa menikmatinya walau sebenarnya itu tidak nikmat.

maka dari itu anda patut untuk bersyukur,dan tetap tersenyum.karena dengan senyuman dan rasa syukurmu akan membuat dirimu bisa menghadapi cobaan ini.sehingga cobaan tersebut menjadi tidak berarti.dan membuat anda bisa melalu cobaan ini.

sebenarnya sangat mudah memunculkan rasa bersyukur dalam diri anda.

salah satunya adalah saling memberi kepada yang tidak mampu. coba sekarang anda tengok di sekitar anda,atau mungkin di luar sana. di tepi jalan. masih ada orang-orang yang sangat kekurangan… ulurkan tangan anda dan rasakan sensasinya..perasaan anda mulai mengambil alih diri  anda..sehingga rasa syukur anda mulai terasa……

menyikapi permasalahan.

“masalah” tentunya semua orang pernah mengalami suatu masalah. baik itu yang ringan. hingga permasalahan yang berat.dan itu sangatlah wajar.karena kita sebagai manusia yang dinamis.
permasalahan yang ringan bisa menjadi berat. begitu pula sebaliknya. permasalahan yang kelihatanya ringan ternyata menjadi berat. itu semua tergantung dari kita menyikapinya dalam menyelesaikan permasalahan tersebut.ada beberapa orang beranggapan “Masalah bukanlah masalah jika tidak dipermasalahkan” sebagai contoh ketika anda sedang di ejek orang lain. dengan kata-kata kasar. klau kita tidak mempermasalahan perkataan kasar tersebut.maka semuanya tidak akan jadi masalah.lain halnya jika kita menanggapinya dengan emosi, marah, bahkan membalas dengan kata-kata lebih kasar.sehingga akan menimbulkan permasalah.

“Masalah bukanlah masalah, tapi cara kita memandangnya itulah masalah yang sebenarnya” seperti contoh di atas. ketika anda sedang di ejek dengan kata-kata kasar. jika kita

3. Masalah ada bukan untuk melemahkan kita tapi justru untuk mendewasakan dan menguatkan kita.

4. Masalah itu seperti api yang memanaskan emas, semakin panas apinya semakin murni emasnya.

5. Masalah adalah salah satu bukti bahwa kita hidup, karena hanya orang mati yang tidak punya masalah.

6. Masalah adalah jalan utama menuju kebijaksanaan, karena kebijaksanaan tidak akan terbukti tanpa masalah.

7. Masalah merupakan jalan tercepat menuju kesuksesan.

8. Masalah merupakan guru terbaik yang pernah ada dalam kehidupan.

9. Masalah itu ibarat sebuah pertandingan, kita harus memenangkannya sebelum mendapatkan hadiahnya.

10. Masalah adalah kesempatan kita untuk menguji kemampuan kita…..